Hummels Tak Niat Minggat Dari BVB

Holiday Palace – Mats Hummels yang mendapatkan kepercayaan sebagai kapten tim Borrusia Dortmund mengungkapkan bahwa dirinya tidak akan pernah meninggalkan tim BVB meskipun pada akhirnya tim yang satu ini tidak masuk kedalam daftar tim yang turut serta dalam kualifikasi Liga Champions, ia tidak akan mencoba untuk mengangkat kakinya ke klub lain, dikarenakan ia telah terlalu cinta dengan tim ini.

Hummels yang didatangkan ke Signal Iduna Park mulai dari tahun 2009 dari klub terbaik Bundesliga saat ini yakni Bayern Munich, dengan penampilan yang tidak pernah rapuh didalam medan pertempuran, ia dipercayai saat ini telah berhasil menarik perhatian dari tim besar di Liga Premier Inggris seperti Man United dan juga Arsenal untuk bergabung dengan mereka.

Meskipun saat ini memang benar peringkat papan klasemen yang tengah ditempati oleh tim Dortmund sangatlah memprihatinkan, Hummels percaya benar bahwa tim asuhan Jurgen Klopp tidak akan sampai kepada titik degradasi di akhir musim ini, pasti akan bisa bertahan didalam liga utama Jerman.

Dengan peringkat yang saat ini ditempati oleh Dortmund, untuk mencoba mengejar ketertinggalan mereka, telah dipastikan oleh sebagian besar pihak bahwa Dortmund akan kehilangan kesempatan untuk bermain didalam kompetisi Liga Champions pada musim mendatang, sulit bagi mereka untuk bisa bertahan di dalam posisi peringkat klasemen yang sekarang ini.

“Semua yang dipercayai oleh publik adalah hal yang masih belum bisa dipastikan, itu semua hanya rumor, cerita yang tidak benar, lagipula sekarang masih belum berakhir perjalanan daripada tim Dortmund, saya percaya, tim ini akan sanggup untuk bertahan di Liga Utama Jerman, dan untuk mencapai hal tersebut, sebagai kapten tim, saya tetap akan berusaha melakukan yang terbaik dan itu pasti.

“Meskipun pada akhirnya Dortmund tidak mendapatkan lagi kesempatan untuk bermain di dalam kompetisi Liga Champions, saya masih bermain untuk tim ini di kompetisi lainnya, sebenarnya saya sendiri juga tidak begitu ambisi untuk bermain didalam jenjang se Eropa tersebut, saya bisa bahagia meski tanpa bermain didalam kompetisi Champions,” ungkap Hummels.(NW)

 

Lihat berita lainya

Prandelli Akui Tak Menyesal Beri Kepecayaan Buat B... Sang bos bernama Cesare Prandelli yang kini tengah mengaku kalau tak merasa menyesal buat memberikan sebuah kepercayaan yang penuh terhadap salah satu...
Wright: Sebaiknya Liverpool Jadikan Carragher Seba... Eks striker terbaik Arsenal yakni Ian Wright belakangan ini telah menyarankan kepada kubu Liverpool supaya menjadikan seorang Jamie Carragher itu seba...
Chelsea Dikabarkan Gagal Gaet Dua Pemain Roma Ini Sebuah niat dari kubu Chelsea FC buat mendatangkan dua sosok penggawa AS Roma yaitu Edin Dzeko serta juga Emerson Palmieri yang sepertinya pun tengah ...
Gotze Sebut Juve Adalah Klub Tangguh Bayern Munich yang nantinya juga akan telah bertandang ke dalam stadium Juventus di salah satu pertandingan memasukki leg yang pertama babak enam bela...